Cara Alami Memutihkan Kulit
Daftar Isi: [Lihat]
Mempunyai kulit putih dan bersih tentu menjadi idaman semua orang khususnya kaum hawa. Dewasa ini, banyak wanita yang memilih untuk merawat kulitnya dengan memakai produk-produk yang tidak alami.
Sebagai contoh menggunakan krim kulit, suntik obat pemutih, sabun pemutih kulit, dan lotion pemutih. Efek samping dari pemakaian produk yang tidak alami tersebut tentulah mengancam kesehatan kulit karna bahan-bahan kimia yang ada di dalamnya.
Selain itu, anda juga harus merogoh kocek yang lumayan dalam ketika melakukan perawatan tersebut. Namun, kini kita dapat mengantisipasi hal tersebut dengan menggunakan bahan-bahan alami dan juga dapat menghemat pengeluaran anda. Berikut ini tips cara memutihkan kulit secara alami dalam waktu tujuh hari.
1. Bengkoang
Bengkoang merupakan buah yang cukup terkenal dalam dunia kecantikan. Khasiatnya sudah tidak diragukan lagi untuk membuat kulit mulus dan putih. Ambil bengkoang secukupnya, kemudian haluskan dan ambil sari buahnya. Endapkan semalam. Ambil sari buah yang berwarna putih dan agak mengental lalu balurkan ke seluruh tubuh dan wajah. Lakukan hal ini setiap hari
Bengkoang merupakan buah yang cukup terkenal dalam dunia kecantikan. Khasiatnya sudah tidak diragukan lagi untuk membuat kulit mulus dan putih. Ambil bengkoang secukupnya, kemudian haluskan dan ambil sari buahnya. Endapkan semalam. Ambil sari buah yang berwarna putih dan agak mengental lalu balurkan ke seluruh tubuh dan wajah. Lakukan hal ini setiap hari
2. Madu
Madu mengandung antioksidan yang baik untuk kulit. Fungsi lain dari madu juga dapat mencegah penuaan dini. Bahan alami ini akan membantu kulit putih tanpa harus mengeluarkan biaya yang mahal. Cara memakainya yakni dengan mengoleskan madu secara merata pada kulit wajah. Diamkan selama beberapa menit dan bilas menggunakan air dingin.
Madu mengandung antioksidan yang baik untuk kulit. Fungsi lain dari madu juga dapat mencegah penuaan dini. Bahan alami ini akan membantu kulit putih tanpa harus mengeluarkan biaya yang mahal. Cara memakainya yakni dengan mengoleskan madu secara merata pada kulit wajah. Diamkan selama beberapa menit dan bilas menggunakan air dingin.
3. Lempuyang
Lempuyang merupakan rempah yang berkhasiat untuk kesehatan tubuh. Ternyata rhizoma ini tidak hanya dimanfaatkan untuk kesegaran tubuh saja namun dapat digunakan untuk memutihkan kulit secara alami. Ambil lempuyang dan cuci bersih. Kupas lempuyang dan haluskan. Balurkan ke seluruh kulit sebagai lulur.
Lempuyang merupakan rempah yang berkhasiat untuk kesehatan tubuh. Ternyata rhizoma ini tidak hanya dimanfaatkan untuk kesegaran tubuh saja namun dapat digunakan untuk memutihkan kulit secara alami. Ambil lempuyang dan cuci bersih. Kupas lempuyang dan haluskan. Balurkan ke seluruh kulit sebagai lulur.
4. Air Beras
Tahukan anda jika air beras ternyata ampun untuk memutihkan kulit? Selain menyehatkan air bekas cucian beras yang berwarna putih mengandung berbagai macam zat yang dapat memutihkan kulit.
Tahukan anda jika air beras ternyata ampun untuk memutihkan kulit? Selain menyehatkan air bekas cucian beras yang berwarna putih mengandung berbagai macam zat yang dapat memutihkan kulit.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar